Indodana Finance sekarang ini memiliki sebuah layanan atau fasilitas cicilan tanpa kartu kredit yang memungkinkan para pengguna aplikasinya untuk membeli HP Infinix secara kredit di toko-toko offline maupun online
Untuk kamu yang tertarik untuk kredit HP Infinix menggunakan Indodana, kamu bisa langsung unduh aplikasi kredit HP Indodana di Play Store atau App Store.
Ada beberapa alasan mengapa HP Infinix makin diminati dalam beberapa tahun terakhir. Berikut beberapa keunggulannya.
Meskipun memiliki banyak kelebihan, tetapi Infinix juga masih memiliki kekurangan. Berikut beberapa kekurangannya yang mungkin ingin dipertimbangkan.
Meskipun namanya baru populer belakangan ini di Indonesia, tetapi sebenarnya pabrikan ini sudah ada sejak tahun 2013. Tetapi memang pada awal kemunculannya, bisnis Infinix dibangun di Hong Kong. Jadi di awal kemunculannya, perusahaan memang lebih fokus untuk memperkenalkan produknya di pasar lokal.
Setelah berhasil diterima oleh masyarakat lokal, Infinix makin melebarkan sayapnya ke pasar mancanegara. Meskipun markas utamanya di Hong Kong, berbagai perangkat yang dibuat oleh Infinix dirakit di China. Jadi, jangan heran jika saat membeli gawai bermerek ini, terdapat tulisan “Made in China”.
Tidak hanya perakitannya yang dilakukan di luar negeri, rupanya lokasi pusat riset dari Infinix juga tidak berada di Hong Kong. Perusahaan yang didirikan oleh Transsion Holdings yang berkantor pusat di Shenzhen, China dan Sagem Wireless dari Prancis memilih Prancis dan Korea Selatan sebagai pusat R&D.
Sebagai vendor yang sudah berdiri selama kurang lebih 10 tahun, sudah banyak hal yang dilalui oleh Infinix. Tentu, tidak semua yang dilalui mudah. Tetapi, Infinix berhasil bertahan dan mendapatkan sejumlah pencapaian dalam beberapa tahun terakhir.
Pencapaian ini bukan hanya soal penjualan yang makin meningkat setiap tahunnya. Berbagai perangkat seluler yang dirilis juga berhasil meraih penghargaan, baik di Indonesia maupun di luar negeri. Mulai dari desain, layar, hingga daya tahan baterai.
Berikut beberapa pencapaian yang berhasil diraih oleh Infinix.
Sudah banyak produk yang dirilis ke pasaran. Berbagai seri ponsel mulai dari kelas entry level, mid range, hingga flagship. Tidak hanya ponsel, beberapa waktu lalu juga memasuki pasar smart TV dengan meluncurkan model Zero dan X3.
Infinix sendiri telah menghadirkan cukup banyak ponsel di pasaran. Secara umum, ada empat series yang dirilis untuk para pemburu gawai. Keempatnya adalah Infinix Zero Series, Infinix Note Series, Infinix Hot Series, serta Infinix Smart Series. Masing-masing dari series tersebut memiliki pasar harga yang berbeda.
Layanan kredit HP online tanpa DP menggunakan Indodana bisa dilakukan untuk berbagai brand lain sebagai berikut:
Selain menyediakan layanan kredit HP, kamu juga bisa menikmati berbagai layanan lain seperti: